Skip to main content

Agenda Akhir Tahun

Assalamualaikum Wr. Wb. teman-teman semuanya
Ingin tahu kegiatan atau agenda Madrasah Baitullah di akhir tahun ini, yuk simak aja :
1. Ujian Semester Gasal 2017/2018 (Madin)     : 11-15 Desember 2017
2. Pembagian raport dan rapat walisantri           : 16 Desember 2017
3. Khataman di rumah Athallah (Diniyah 1)      : 17 Desember 2017
4. Mengikuti Lomba banjari di Al-Ikhlas           : 17 Desember 2017
5. Undangan Walimatul khitan Tristan               : 28 Desember 2017
6. Libur Semester 1                                             : 18 Desember 2017 - 02 Januari 2018

Comments

Popular posts from this blog

Intermezzo Lomba

Buruan daftarkan group/ dirimu dalam ajang Festival Anak Sholeh ini, mumpung kuota masih ada... Jangan sampai kelewatan ya... Tiap peserta dapat Fasilitas Id Card, Sertifikat, Konsumsi dan tentunya pengalaman yang menarik loh... Buruan....

Penialaian Akreditasi dan Monitoring TPQ tahun 2017

Tahun ini TPQ Baitullah mendapat kesempatan untuk mengikuti akreditasi yang diadakan setiap tiga tahun sekali... Pada kesempatan tahun ini, akreditasi TPQ Bitullah dilaksanakan pada hari Kamis, 13 April 2017 mulai pkl 15.00-14.00 wib... Cukup singkat, namun penuh nilai yang bisa kami pelajari...  Berbagai persiapan pun kami lakukan dalam rangka perbaikan TPQ... Kami tidak merasa kesulitan karena telah memperoleh bekal dari FKK khususnya FKK Kecamatan Waru korwil I... Dan hari penilaian pun tiba... Banyak sekali ilmu yang kami peroleh dari tim asessor... Setelah penilaian dan monitoring ini, insyaAllah TPQ Baitullah akan senantiasa berusaha untuk memperbaiki berbagai hal yang dirasa perlu... Terimakasih kepada tim asessor yang telah memberikan berbagai ilmu kepada TPQ Baitullah ini... Semoga ke depannya TPQ Baitullah semakin antusias dalam melakukan perbaikan... Barakallah... Foto Asatidz bersama dengan tim Asessor Dari atas kiri Ust Adita, Ust W...